Publications by Shafira Halmahera

Pengenalan dan Penjelasan Operator Relasi Pada Rmarkdown

28.09.2021

Lembaga : Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang Jurusan : Teknik Informatika Fakultas : Sains dan Teknologi Pengertian Operator Relasi Operator Relasional / Kesetaraan adalah operator yang digunakan untuk menentukan relasi atau hubungan dari dua buah operand. Operator relational ditempatkan untuk membandingkan dua ekspresi, yang ...

2308 sym R (660 sym/13 pcs) 1 img

Penerapan Turunan Fungsi Beserta Lembar Kerja Pada RStudio

04.10.2021

Dosen Pengampu : Prof. Dr. Suhartono, M.Kom Lembaga : Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang Jurusan : Teknik Informatika Fakultas : Sains dan Teknologi 5.1 Penjelasan Turunan Fungsi Pada RStudio Turunan Fungsi atau Diferensiasi merupakan proses mencari slope suatu garis pada titik yang diberikan. Secara umum proses diferensiasi...

4718 sym R (2261 sym/30 pcs) 7 img

Memahami Tipe Data Dalam Bahasa Pemrograman R

07.10.2021

Dosen Pengampu : Prof. Dr. Suhartono, M.Kom Lembaga : Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang Jurusan : Teknik Informatika Fakultas : Sains dan Teknologi Pengenalan Tipe Data Dalam R Dalam pemrograman, tipe data merupakan konsep yang penting. Tidak seperti kebanyakan bahasa pemrograman lain seperti C atau Java yang mendeklarasi...

3293 sym R (912 sym/30 pcs) 2 tbl

Penguraian Visualisasi Data Secara Global

09.10.2021

Dosen Pengampu : Prof. Dr. Suhartono, M.Kom Lembaga : Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang Jurusan : Teknik Informatika Fakultas : Sains dan Teknologi Pendahuluan Visualisasi Data Visualisasi data merupakan bagian yang sangat penting untuk mengkomunikasikan hasil analisa yang telah kita lakukan. Selain itu, komunikasi juga mem...

7332 sym 10 img

Penerapan Visualisasi Data Menggunakan Fungsi plot() Pada Rstudio

09.10.2021

Dosen Pengampu : Prof. Dr. Suhartono, M.Kom Lembaga : Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang Jurusan : Teknik Informatika Fakultas : Sains dan Teknologi Visualisasi Data Menggunakan Fungsi Plot() Fungsi plot() merupakan fungsi umum yang digunakan untuk membuat plot pada R. Format dasarnya adalah sebagai berikut : plot(x, y, typ...

2310 sym R (1019 sym/7 pcs) 3 img

Plot Dua dan Tiga Dimensi

10.10.2021

Dosen Pengampu : Prof. Dr. Suhartono, M.Kom Lembaga : Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang Jurusan : Teknik Informatika Fakultas : Sains dan Teknologi Plot Dua dan Tiga Dimensi R dapat digunakan untuk memproduksi visualisasi pada skala 2 dan 3 dimensi. Untuk proyeksi 2 dimensi, fungsi yang digunakan adalah image() atau contour...

864 sym R (434 sym/4 pcs) 2 img 1 tbl

Operasionalisasi Matriks Pada Bahasa Pemrograman R

10.10.2021

Dosen Pengampu : Prof. Dr. Suhartono, M.Kom Lembaga : Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang Jurusan : Teknik Informatika Fakultas : Sains dan Teknologi Pengenalan Matriks Matriks seperti Excel sheet yang berisi banyak baris dan kolom (kumpulan bebrapa vektor). Matriks digunakan untuk menggabungkan vektor dengan tipe yang sama, ...

5231 sym R (3306 sym/50 pcs)

GALAT ( error ) pada Metode Numerik

13.10.2021

Dosen Pengampu : Prof. Dr. Suhartono, M.Kom Lembaga : Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang Jurusan : Teknik Informatika Fakultas : Sains dan Teknologi Analisis Galat (Error) Menganalisis galat sangat penting di dalam perhitungan yang menggunakan metode numerik. Galat berasosiasi dengan seberapa dekat solusi hampiran terhadap s...

4750 sym R (87 sym/2 pcs) 1 img

Penyelesaian Sistem Persamaan Linier Menggunakan Fungsi solve() serta Fungsi ’Solve.tridiag()`

29.10.2021

Dosen Pengampu : Prof. Dr. Suhartono, M.Kom Lembaga : Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang Jurusan : Teknik Informatika Fakultas : Sains dan Teknologi R menyediakan fungsi bawaan solve() untuk menyelesaiakan sistem persamaan linier. Format fungsi solve() adalah seperti dibawah ini : solve(a,b) Catatan: a: matriks koefisien ...

1511 sym R (690 sym/12 pcs)

PENGENALAN MATRIK TRIDIAGONAL PADA R/RSTUDIO

29.10.2021

Dosen Pengampu : Prof. Dr. Suhartono, M.Kom Lembaga : Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang Jurusan : Teknik Informatika Fakultas : Sains dan Teknologi ◀️Matrik Tridiagonal▶️ Metode eliminasi Gauss merupakan metode yang sederhana untuk digunakan khususnya jika semua koefisien bukan nol berkumpul pada diagonal utama dan...

1884 sym R (727 sym/5 pcs) 4 img 1 tbl